TALKSHOW CREATIVE ENTERPRENEURSHIP
Pada hari Minggu 12 Januari 2020 Himpunan Mahasiswa Program Studi Bimbingan dan Konseling telah mengadakan acara Talkshow Kewirausahaan yang bertemakan “Set Up Your Mind to be Creative Enterpreneurship”. Bertempat di Meeting Room Sargede Kampus 2, acara ini digelar pukul 08.00-11.00 WIB. Perbincangan yang seru dan menarik ini menghadirkan narasumber hebat, yakni Marzuki, S.E selaku …