Periode 2016/2017
Terimakasih atas semua cerita selama satu periode yang penuh dengan canda tawa dan suka duka.
Terimakasih atas semua cerita selama satu periode yang penuh dengan canda tawa dan suka duka.
Alhamdulillah telah terlaksana upgrading dan makrab HMPS BK periode 2017/2018. Pada jumat 23 februari 2018. Semoga kepengurusan ini dapat mengemban dan melaksanakan setiap amanah yang di terima nya.
Kegiatan Seminar Nasional, Pelantikan dan Rapat Kerja ABKIN Daerah dan Cabang se-DIY di kampus Kampus IV UAD pada tanggal 28 Januari 2018.
Sebanyak 160 Dosen dan Mahasiswa Prodi Bimbingan dan Konseling Islam Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung melakukan kunjungan akademik di Program Studi Bimbingan dan Konseling universitas Ahmad Dahlan pada tanggal 26 Januari 2018.
Telah terlaksana kegiatan Tabel Manners di Estparch Hotels pada tanggal 23 Desember 2017. Dengan peserta nya pengurus Himpunan Mahasiswa Program Studi Bimbingan dan Konseling FKIP UAD. Kegiatan ini bertemakan improve yourself with your great maneurism.
Alhamdulilah, telah terpilih ketua dan wakil terpilih HMPS BK periode 2017/2018 dengan jumlah suara 258 Atas nama Putut kus Ari Wibowo dan Dhela Kusuma Ningtias. Mereka secara resmi telah dilantik oleh ketua BEM FKIP pada tanggal 25 Desember 2017. Semoga yang terpilih dapat mengemban amanah dengan sebaik baiknya
Ini lah keseruan acara Talk Show SM3T yang di langsungkan pada jum’at 20 Oktober 2017 di hall Universitas Ahmad Dahlan kampus 2. Dengan pemateri : Sophia Agustina, S.Pd. Irma Fadmayanti Hidayah, S.Pd. Abdan Syakuro Sugandi, S.Pd.
Kegiatan Camp Counseling 2017 yang Di selenggarakan oleh HMPS BK yang bekerja sama dengan PIK-M Sahabat Mentari, dan didukung oleh Program Studi Bimbingan dan Konseling FKIP UAD. Dengan mengangkat tema “Our Culture Our Family And Make More Creativity With The Nurture” yang di ikuti 193 mahasiswa baru BK, dengan Guestar Komunitas Seni Bimbingan dan Konseling …
Camp Counseling and Adventure Based Counselin 2017 Read More »
Dalam rangka memperingati milad dan diraih nya akreditasi “A” yang ke tiga kalinya untuk Program Studi Bimbingan dan Konseling Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta ke 33 Tahun. Berikut link video dokumentasi meriahnya family gathering ke 33 https://www.youtube.com/watch?v=txbZocuVaP8
Alhamdulilah setelah melakukan pesta demokrasi mahasiswa Prodi Bk Uad YogyakartaTerpilihnya ketua dan wakil ketua HMPS BK periode 2016 yaitu : Muhammad Afdau danHusna Nisrina dengan perolehan Suara sebanyak 44 %. Terimakasih