KONSER MINI #2

Kegiatan ini juga dilaksanakan pergantian Ketua KSBK (Komunitas Seni Bimbingan dan Konseling) dari Achmad Rifqi Assalami (BK C 2016) ke Naufal Kristaufanani (BK D 2017) PROUD TO BE A COUNSELOR…??? SAYA BANGGA!!!

Futsal Semester 1

Perkembangan dunia olahraga ini pada umumnya telah mengalami perkembangan pada beberapa tahun terakhir ini yang cukup memuaskan. Potensi-potensi muda telah bermunculan seiring dengan perkembangan dunia olahraga, hal ini tidak lepas dari peran serta dari beberapa pihak yang memberikan support dan ruang kepada para mahasiswa untuk mengaktualkan kreativitas dan sportivitas mereka dalam sebuah tournament/kompetisi. Oleh karena …

Futsal Semester 1 Read More »

Harmoni Seni Senandung Religi #5

Harmoni Seni Senandung religi telah terlaksana pada tanggal 2 Desember 2018, yang diikuti oleh mahasiswa Bimbingan dan Konseling. Selain berbentuk lomba juga untuk mengekspresikan diri melalui minat dan bakat bernyanyi dan membaca puisi. Kegiatan ini merupakan kegiatan baru yang diinovasi dari divisi kerohanian dan divisi seni.  Kegiatan tersebut juga dimaksud untuk meningkatkan minat dikalangan mahasiswa Bimbingan …

Harmoni Seni Senandung Religi #5 Read More »

Workshop Bahasa Isyarat

11/11/18 HMPS BK mengadakan program kerja yaitu workhsop bahasa isyarat yang dilaksanakan di kampus 4. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya inklusifitas dalam berkomunikasi di keseharian. Dalam kegiatan ini HMPS BK berkolaborasi dengan PLB UNY ( Pendidikan Luar Biasa).   Kegiatan yang bertemakan Training Psycolinguistik Ability diikuti oleh mahasiswa BK semester 3-5 dan berjalan …

Workshop Bahasa Isyarat Read More »

Mahasiswa Prodi BK UAD Juara 3 Lomba Bimbingan Kelompok di UNS

Hari Minggu 11 November 2018, mahasiswa bimbingan dan konseling Universitas Ahmad Dahlan mengikuti lomba bimbingan kelompok yang diadakan oleh Himpunan Mahasiswa Bimbingan dan Konseling UNS. Lomba kali ini mengusung judul “4th Guidance and Counseling Project”. Ajang ini diikuti oleh beberapa Universitas yang ada di Indonesia. Mahasiswa BK UAD tentunya sangat optimis dalam mengikuti perlombaan tersebut …

Mahasiswa Prodi BK UAD Juara 3 Lomba Bimbingan Kelompok di UNS Read More »

Camp Counseling & Adventure Based Counseling 2018

Menanamkan jiwa almamaterisme kepada mahasiswa/i merupakan hal yang tidak kalah pentingnya dalam rangka mengembangkan karekter dan menciptakan potensi dari mahasiswa itu sendiri.  Pencitraan soft skil dewasa ini menjadi suatu peranan penting dalam penciptaan sumber daya manusia yang berkualitas dan bermartabat. Salah satu upaya yang Program Studi Bimbingan dan Konseling Universitas Ahmad Dahlan lakukan dalam membentuk …

Camp Counseling & Adventure Based Counseling 2018 Read More »

Lomba Fotografi Keindahan Sudut Kota Yogyakarta

Seni dan teknologi berkembang pesat di masyarakat. Keduanya bisa berjalan beriringan. Masyarakat kini bebas menyalurkan jiwa seninya dengan teknologi apa saja. Sebut saja tren fotografi yang menjadi euphoria baru. Kawula muda maupun tua sekalipun banyak menggemari hobi ini.  Melihat fenomena ini, HMPS BK mengadakan kegiatan yang bersifat kompetitif sebagai ajang menyalurkan kreatifitas, minat dan bakat …

Lomba Fotografi Keindahan Sudut Kota Yogyakarta Read More »

HMPS BK UAD Wujudkan Desa Beriman dan Berpendidikan melalui Kegiatan Bina Desa

21 Agustus 2018 HMPS BK mengadakan program kerja bina desa di Gunung Kidul tepatnya di MI Muhammadiyah Wonosobo Tanjungsari, Kabupaten Gunung Kidul, Yogyakarta yang diikuti oleh seluruh anggota HMPS BK, perwakilan kelas, dan perwakilan ormawa. Bina desa merupakan salah satu program kerja divisi internal dan eksternal yang berada dibawah naungan HMPS BK. Kegiatan ini guna …

HMPS BK UAD Wujudkan Desa Beriman dan Berpendidikan melalui Kegiatan Bina Desa Read More »

PENGUMUMAN 10 BESAR LOMBA ARTIKEL ILMIAH

Alhamdulillah setelah melaksanakan kegiatan penjurian Lomba Artikel Ilmiah. Kami mengucapkan selamat kepada nama nama dibawah ini yang lolos 10 besar. . Bagi peserta yg telah lolos 10 besar wajib untuk melakukan registrasi pembayaran sebesar Rp. 200.000 dan wajib mengikuti presentasi. . Konfirmasi kehadiran dan registrasi pembayaran ditunggu 2×24 jam ke nomer 08112639886. . Dengan format: …

PENGUMUMAN 10 BESAR LOMBA ARTIKEL ILMIAH Read More »